Senin, 16 November 2009

Tutorial membuat account AlertPay

Cara bikin akun AlertPay
Hampir Semua program - program PTC(Paid To Click) menggunakan account Alertpay untuk melakukan transaksi. Ingat "HAMPIR..." Jadi nggak semuanya program PTC menggunakan AlertPay dalam pembayarannya, Tetapi ada juga yang menggunakan PayPal.
Sehingga nanti uang yang anda dapat melalui program PTC akan dikirimkan ke account Alertpay anda( sama dengan anda membuka rekening di bank) lalu dikirimkan ke anda.
Nah, apa sih Alertpay itu? Alertpay adalah salah satu metode pembayaran dalam dunia online seperti . Lewat account ini setiap transaksi jual-beli dalam dunia online dilakukan disini. Untuk itu sangat diperlukan memiliki account Alertpay sebelum anda memulai bisnis didunia online.
Pada Postingan saya kali ini, saya akan menjelaskan bagaimana cara mendaftar/membuka account di AlertPay. Berikut tahapannya:
1. Silahkan anda masuk ke  www.alertpay.com
2. Klik menu sign-up untuk memulai registrasi
3.  pilih negara asal , kemudian pilih personal pro agar dapat menerima dan mencairkan uang dalam waktu mendatang.
4. Setelah itu isi form yang dengan lengkap(data harus benar). Setelah itu tekan tombol next
5. Pada halaman berikut isi username dan password yang anda inginkan setelah selesai mengisi semua form tekan register. Sekarang anda sudah memiliki account dari alertpay.
Setelah mendaftar account anda masih berstatus “Unverified”.
Untuk proses verifikasi :
1.klik tulisan BECOME VERIVIED
2.Masukkan dokumen yang diminta
- dibutuhkan data scan kartu identitas anda (KTP,SIM)
-sebuah lembar tagihan dengan nama anda (tagihan listrik,telp,dll) untuk verifikasi alamat Identitas anda
-UpLoad data anda dan tunggu kurang lebih 1-30hari,anda akan mendapat email dari alertpay jika akun anda sudah aktif. Setelah anda mendapatkan email konfirmasi, berarti..."SELAMAT.." anda sudah bisa memulai program PTC baik lokal maupun luar negeri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tutorial membuat account AlertPay

Cara bikin akun AlertPay
Hampir Semua program - program PTC(Paid To Click) menggunakan account Alertpay untuk melakukan transaksi. Ingat "HAMPIR..." Jadi nggak semuanya program PTC menggunakan AlertPay dalam pembayarannya, Tetapi ada juga yang menggunakan PayPal.
Sehingga nanti uang yang anda dapat melalui program PTC akan dikirimkan ke account Alertpay anda( sama dengan anda membuka rekening di bank) lalu dikirimkan ke anda.
Nah, apa sih Alertpay itu? Alertpay adalah salah satu metode pembayaran dalam dunia online seperti . Lewat account ini setiap transaksi jual-beli dalam dunia online dilakukan disini. Untuk itu sangat diperlukan memiliki account Alertpay sebelum anda memulai bisnis didunia online.
Pada Postingan saya kali ini, saya akan menjelaskan bagaimana cara mendaftar/membuka account di AlertPay. Berikut tahapannya:
1. Silahkan anda masuk ke  www.alertpay.com
2. Klik menu sign-up untuk memulai registrasi
3.  pilih negara asal , kemudian pilih personal pro agar dapat menerima dan mencairkan uang dalam waktu mendatang.
4. Setelah itu isi form yang dengan lengkap(data harus benar). Setelah itu tekan tombol next
5. Pada halaman berikut isi username dan password yang anda inginkan setelah selesai mengisi semua form tekan register. Sekarang anda sudah memiliki account dari alertpay.
Setelah mendaftar account anda masih berstatus “Unverified”.
Untuk proses verifikasi :
1.klik tulisan BECOME VERIVIED
2.Masukkan dokumen yang diminta
- dibutuhkan data scan kartu identitas anda (KTP,SIM)
-sebuah lembar tagihan dengan nama anda (tagihan listrik,telp,dll) untuk verifikasi alamat Identitas anda
-UpLoad data anda dan tunggu kurang lebih 1-30hari,anda akan mendapat email dari alertpay jika akun anda sudah aktif. Setelah anda mendapatkan email konfirmasi, berarti..."SELAMAT.." anda sudah bisa memulai program PTC baik lokal maupun luar negeri.

Bookmark and Share

0 komentar:

Posting Komentar